Ahok : “Hebat – hebat, Trubus inovatif”
Seketika stan toko Trubus menjadi ramai saat Ahok mulai masuk. Perhatiaannya terhadap pohon mangga membuat langkahnya terhenti, saat itulah Bapak Asmoro beserta Ibu Kuslistyarini dan Ibu Yustina langsung menghampiri beri penjelasan dan promosi tanaman andalan Trubus Lengkeng Merah atau Ruby Longan. Hebat dan inovatif, adalah dua kata pujian yang diucap oleh Basuki Cahya Purnama atau…