Taman Warisan Wilson
Hamparan rumput bak permadani menjadi ciri khas taman di negeri Ratu Elizabeth. Pada Juli 2013, saya mengunjungi Royal Horticultural Society (RHS) Garden Wisley, Inggris. Bulan itu waktu yang tepat untuk menikmati keindahan taman-taman di Inggris sebab sudah masuk musim panas. Saya berkeliling di taman seluas 24 hektar bersama David den Hollander, perancang taman di Godalming,…